GoodNews 710 – CMO 88 GPdI Jemaat Bukit Meriah KM. 8 Aceh Tenggara, Pdt. Erika Manurung

Share This Article

Pdt. Erika Manurung sudah menggembalakan jemaat GPdI Bukit Meriah sejak tahun 2012, meneruskan tugas mendiang suaminya yang lebih dulu dipanggil Tuhan. Ketika itu, jemaatnya masih berjumlah 10 kepala keluarga. Namun, seiring waktu, jemaat terus bertumbuh hingga kini mencapai 60 jiwa.

Saat kami melakukan survei di sini, kami melihat kondisi bangunan gereja yang masih jauh dari selesai karena terkendala dana. Bangunan berukuran 18×9 meter ini baru memiliki pondasi dan tiang pemancang saja.

Berkat kasih karunia Tuhan, kami diberi kesempatan untuk membantu melanjutkan pembangunan gereja ini. Sebagai awal proyek Church MakeOver (CMO) ke-88, kami menandatangani MOU di pastori gereja.

Saksikan kisah selengkapnya hanya di GoodNews Program.

Share This Article