Compassion, adalah program belas kasih kepada sesama yang sedang mengalami penderitaan, kekurangan, kesusahan. Seperti mereka yang ada di dalam penjara, yatim piatu, terkena musibah, bencana alam, dll. Kami mengunjungi mereka, membawa kabar baik dan memberi bantuan.
Acara-Acara dalam Compassion>>
This post is also available in: English