GoodNews 492 – Percaya Walau Tidak Melihat

Share This Article

Sarah dan Roland merupakan sepasang suami istri yang telah menantikan kehadiran anak dalam keluarga selama 10 tahun. Ketika Kimberly lahir tentunya merupakan sebuah kabar sukacita bagi keluarga Sarah dan Roland. Namun di hari kedua kelahiran baby Kim, dunia mereka seketika seolah-olah luluh lantak. Baby Kim mengalami kejang selama 30 menit hingga dilakukan MRI Baby Kim dinyatakan mengalami Celebral Atrophy di otaknya.

Setelah dirawat selama 2 bulan di Indonesia mereka dianjurkan untuk diagnose lebih lanjut ke rumah sakit di Singapore. Tentunya biaya di sana sangat besar. Proses demi proses dijalani di sana sehingga dokter akhirnya mendiagnosis bahwa bayi yang telah mereka nantikan selama 10 tahun hanya dapat bertahan hidup 3 bulan saja.

Bagaimana kisah selanjutnya dari baby Kim? Mungkinkah mujizat terjadi atas hidup keluarga mereka? Nantikan kesaksian selengkapnya hanya di GoodNews Program.

Share This Article